MANFAAT BUAH CERRY


http://cdn-2.tstatic.net/jabar/foto/bank/images/kersen_20150825_160932.jpg
Salam semangat sobat ya, kali ini ane mau berbagi tentang buah kresen yang di anggap hanya sebagai buah rebutan anak-anak ternyata banyak mengandung zat yang berguna bagi tubuh seperti:
Air, protein, karbohidrat, lemak, serat, abu, fosfor, kalsium, besi, betakaroten, Vitamin A, Vitamin C, tianin, niacin, dan ribofalin dan  berbagai manfaat yang dapat kita peroleh dari kesehatan, penjaga kesehatan dan berbagai manfaat lainya dari daun dan buahnya .



oke sobat mari langsung simak inilah manfaatnya:

1. Antibakteri

menjadi lebih kuat dari serangan bakteri yang dapat menyebabkan penyakit tertentu. Para peneliti menemukan adanya senyawa antibakteri yang kuat dalam buah kersen.Sifat antibakteri buah kersen ini snagat bermanfaat untuk tubuh kita. Dengan demikian tubuh kita

2. Antioksidan

Selain antibakteri, buah kersen juga mengandung senyawa antioksidan yang tinggi. Antioksidan bertugas untuk menguatkan sistem imun tubuh dan melawan radikal bebas yang dapat menyebabkan kanker.

3. Antiseptik

Rebusan daun kersen dapat membunuh mikroba atau bisa digunakan sebagai antiseptik. Daun kersen terbukti bisa membunuh bakteri, termasuk: C. diphtheriae, S. aureus, P. vulgaris, S. epidermidis, dan K. Rhizophil. Sifat anti-bakteri itu berasal dari senyawa yang terkandung dalam daun kersen, seperti tanin, flavonoid dan saponin.

4. Anti-inflamasi

Rebusan daun kersen juga memiliki sifat anti-inflamasi (anti-peradangan) dan juga dapat menurunkan demam.

5. Anti-tumor

Daun kersen juga dilaporkan memiliki efek anti-tumor. Kandungan flavonoid yang dimiliki oleh daun kersen diketahui dapat menghambat pertumbuhan sel kanker.

6. Mengobati asam urat

Di Indonesia, buah kersen sering digunakan untuk mengobati asam urat. Buah kersen juga terbukti dapat mengurangi rasa sakit yang disebabkan oleh penyakit asam urat.

7. Melindungi jantung

Ekstrak daun kersen juga diketahui dapat melindungi miokardium yang berdampak pada penurunan yang signifikan dalam pembatasan kebocoran enzim dari miokardium.

8. Kram perut

Bunga kersen dapat dimanfaatkan sebagai antiseptik dan untuk mengobati kram perut. Anda hanya perlu merebus buang kersen dan meminum airnya.
9. Anti-kanker

Salah satu studi menemukan adanya sifat anti-kanker pada pohon kersen, dengan ditemukannya flavonoid sitotoksik baru pada akar kersen.


Manfaat Daun Kersen untuk Kesehatan



Buah kresen tidak hanya berhasiat di buahnya namun daunnya pun terdapat khasiat yang terkandung di dalamnya yakni dapat menurunkan tenkanan darah tinggi .

Cara pembuatannya cukup tidak sulit, cukup dengan mengeringkan daun kersen lalu seduh dengan air panas. Air panas yang tadinya bening akan berubah seperti air teh pada umumnya. Silahkan anda minum sehari dua kali untuk menurunkan tekanan darah tinggi, bagi yang menderita hipertensi.





Cara mencangkok pohon kresen 


Kali ini saya juga akan membagi tips/cara mencangkok buah kresen sebagai berikut:       


1.  Siapkan bekas botol lasegar, air dan tali yang sekiranya tahan terhadap hujan.   
2. Potong melingkar bekas botol hingga menjadi seperti cangkir kecil dan sisakan sedikit untuk     menali ke batang kresen 
3. Belah batang kresen menjadi dua sisakan yang menempel dibatang utama.
4. Isi air kedalam botol lasegar yang sudah di bentuk tadi
5. Masukan batang kresen yang sudah di belah kedalam botol yang berisi air 
6. Ikat botol lasegar kebatang yang di cangkok  
7. Tunggu  hingga terdapat akar 3-7 hari
8. Pohon kresen siap ditanam

Sekian dulu pengetahuan yang dapat saya bagi semoga bermanfaat bagi kita 
trimakasih atas kunjungannya .......salam semangat...:D

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "MANFAAT BUAH CERRY "

  1. ituBola - Situs Judi Bola Online | Sportsbook Terlengkap & Terpercaya

    Situs Judi Online Sportsbook Terpercaya, Terbaik serta Berlisensi di Indonesia. Menyediakan berbagai macam permainan Sportsbook Terlengkap.

    Cukup 1 User id untuk bermain semua taruhan Permainan Meliputi :
    - Sportsbook Terlengkap
    • Sepak Bola
    • BasketBall
    • Esports
    • Dan Lainnya

    Menang Lebih Mudah Disini Serta Dapatkan Juga :
    => Bonus Cashback 5% (Yang dibagikan setiap Hari Seninnya).
    => Pelayanan Terbaik Dengan Customer Service 24 Jam Nonstop.

    Deposit Bisa Melalui :
    => Via Bank Lokal Indonesia.
    => Via OVO, GOPAY, PULSA Telkomsel & XL/Axis Atau E-Payment Lainnya.

    • Minimal Deposit 25,000 | Minimal Withdraw 50,000
    • Proses Deposit & Withdraw Tercepat

    Untuk Pendaftaran Hubungi Kontak Kami:
    - LINE : itubola757
    - WHATSAPP : +85517696120
    - LIVE CHAT : ituBola

    ReplyDelete